Pasar Larkin Central Johor Bahru, Explore Malaysia
Larkin Central merupakan titik temu atau sarana berbagai jenis usaha mulai dari terminal bus yang menghubungkan berbagai negeri dalam Malaysia Dan luar negara, selain itu juga tersedia Pasar AWAM yang bersih Dan banyak jajanan makan yang boleh Kita jumpai
#nextheri #explore #malaysia #pasar #larkin #johorbahru #walking #walkingstreet #street #streetwalk #streetview #streetfood #traditional